DI Balik TATAPAN MATA si ALI

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjrQNfo6kTqIJZskBME-drk0gD8uNIuNyzpBhaootJ4w8Jw00MPhHJEo_QT_0_DApTSXBgSRRpe8JQttPqG95R310RlCLc5fJA6hxbP2GOUT-CDiAi5ydqW6vbF5ztFk0JNoGg6Vk8lYkU/s72-c/images+(1).jpg click to zoom
Ditambahkan 10:03:00 AM
Kategori Artikel
Harga Malam semakin larut waktunya Ali pulang untuk beristirahat. Mendekati motor kerennya dengan ucapan “bissmillah” dia menunggangi motonya...
Share
Hubungi Kami
BELI

Review DI Balik TATAPAN MATA si ALI



Malam semakin larut waktunya Ali pulang untuk beristirahat. Mendekati motor kerennya dengan ucapan “bissmillah” dia menunggangi motonya menuju rumah. Dalam perjalanan Ali sambil cengir-cengir merasakan keindahan malam saat itu. Angin malam yang khas seolah-olah membuat Ali semakin menikmati perjalanan pulang. “Alhamdulilah” kata itu yang keluar dari Ali saat sampai di gang rumahnya.

Dengan santai dan tenang dia memasukkan motornya ke dalam garasi. Seperti biasa sambil bernyanyi dengan suara lirih ali melap motornya dari berbagai sudut. “beres sudah” kata Ali saat selesai melap motornya. Sebelum tidur Ali menyempatkan diri untuk mengintip orang tuanya yg sedang tertidur lelap. Senyum Ali terlintas saat melihat kedua orang tuanya tertidur lelap.

Saat di kamar, Ali hanya bisa menatap langit sambil termenung mengingat2 hal apa saja yang dialami seharian tadi. Terlintas ucapan dari sababatnya tentang fokus akan merubah sikap dan akan merubah realita. Tanpa menganalisa dia mencoba praktekkan yang diajarkan sahabatnya tadi tentang Fokus. Biasanya dia tidur dengan lampu kamar dimatikan. Tapi kali ini dia iseng-iseng mematikan lampu kamar dengan Fokus.

Ali menatap lampu kamarnya, lalu dia meniatkan pada dirinya agar lampu kamar ini mati. Selang beberapa menit BOOM…,. Suara skring listrik meledak yang terletak di samping kamar ali. Waw…Bisa ternyata, apakah ini kebetulan? Kok bisa ya hanya dengan Fokus dan Niat bisa merubah realita? Pertanyaan itu muncul dlm benak Ali.

-------
Apa yang Ali lakukan ini kenyataan? Apakah hanya kebetulan? Apakah memang fokus bisa merubah realita? Percaya apa tidak itu tergantung setiap pribadi. Dalam disiplin ilmu fisika quantum ini bukan kebetulan, kitalah yang ikut merealitakannya. Fokus yang sangat dalam dengan disertai niat tanpa menganalisa ini akan sangat mungkin. Benda elektronik punya frekuensi tertentu, manusia juga punya frekuensi tertentu yang dipancarkan dalam diri. 

Getaran yang kita keluarkan dari Pikiran dan Perasaan mampu mempengaruhi benda elektronik di sekitarnya. Getaran ini sering di sebut dengan vibrasi. Setiap Emosi/ perasaan yang kita keluarkan mempunyai level sendiri-sendiri. Dan akan mempengaruhi realita disekitarnya. Dan tidak salah bila Anda sedang mengalami kecemasan, rasa bersalah, marah, dan kecewa yang sangat mendalam hal ini akan mengakibatkan HP, Laptop dan benda elektronik disekitar Anda lainya ikut rusak.



Komentar